
Mulai dari kelebihannya secara umum, bahwa mikrotik router os ini memiliki beberapa fitur yang bisa digunakan sebagai pelengkap untuk membangun sebuah jaringan internet. Firewall dan Nat, Routing, Hotspot, Point to Point Tunneling Protocol, DNS Server, DHCP Server, adalah fitur pelengkap yang dalam fungsinya bisa digunakan dalam dua tipe yaitu secara perangkat keras atau perangkat lunak.